Konfigurasi Acces Point

A. Pengertian
Acces Point adalah suatu peranti yang memungkinkan peranti nirkabel untuk terhubung ke dalam jaringan dengan menggunakan Wi-Fi, Bluetooth, atau standar lain. WAP biasanya tersambung ke suatu router (melalui kabel) sehingga dapat meneruskan data antara berbagai peranti nirkabel (seperti komputer atau pencetak) dengan jaringan berkabel pada suatu jaringan. Standar yang diterapkan untuk WAP ditetapkan oleh IEEE dan sebagian besar menggunakan IEEE 802.11.

B. Latar Belakang
untuk mendalami lagi tentang jaringan wireless

C. Alat Dan Bahan
1. Router mikrotik
2. Pc/Laptop
3. Kabel Utp
4. Acces point

D. Jangka Waktu
25 menit

E. Tahap pelaksanaan

 1. setting terlebih dahulu ip komputer anda sesui Ap kalian, klik next, untuk melanjutkan proses setup.

2. pilih saja ap.
 3. isi ssid, Region, dan pilih channel sesuai ke inginan.
 4. klik finish.
 5. silakan cek ip, jika ingin merubah silakan dirubah melalui menu network.
 6. jika anda mengati ip maka kalian perlu mensetting ip di komputer kalian.
7. Untuk tahap seelanjutnya kita ke winbox.

Comments

Popular posts from this blog

Installasi Responsive filemanager

Mengenal OwnCloud

Installasi mixbill